5 Keindahan Alam Indonesia Paling Populer

By Unknown - Juni 14, 2017

 5 Keindahan Alam Indonesia Paling Populer - Indonesia merupakan negara dengan keindahan alam yang tak terhingga, dari sabang sampai merauke banyak sekali keindahan alam indonesia yang terkenal. Selain lokasi yang memang sudah menjadi obyek wisata tidak sedikit pula lokasi yang belum menjadi obyek wisata namun memiliki pemandangan yang indah dan natural. Maka untuk anda yang ingin keliling indonesia dan bingung untuk memilih lokasi mana yang terbaik untuk dikunjungi terlebih dahulu, saya akan memberikan kepada anda 5 keindahan alam indonesia paling populer versi arifininfo.

5. Taman Laut Bunaken



Taman laut bunaken merupakan spot diving yang berada di sulawesi utara dengan kepopuleran cukup tinggi sehingga membuat tmpat ini masuk menjadi 5 Keindahan Alam Indonesia Paling Populer. Hingga saat ini Taman Laut Bunaken menjadi salah satu destinasi favorit para diver di indonesia bahkan dari seluruh penjuru dunia juga menjadikan tempat ini sebagai favorit mereka melakukan diving. Disini anda dapat menikmati 20 spot dive yang kedalamannya cukup beragam bahkan ada salah satu spot yang kedalamannya mampu mencapai 1.344 meter. Untuk peralatan menyelam sudah disediakan oleh pihak pengelola wisata sehingga anda tidak perlu repot-repot membawa peralatan menyelam sendiri yang terbilang cukup merepotkan.
Di taman laut ini pun tumbuh beragam biota laut yang bisa anda nikmati langsung ketika melakukan diving, bahkan jika anda sedang beruntung, anda dapat menemui bintang laut di perairan yang cukup dangkal.


4. Gunung Bromo



Setelah keindahan laut kini kita memiliki keindihanan pegunungan atau dataran tinggi yang sangat terkenal. Tidak lain dan tidak bukan ialah Gunung Bromo ( jawa timur ). Berkat kepopulerannya Gunung ini merupakan gunung yang sering dijadikan sebagai lokasi syuting film. Salah satunya film yang syuting digunung ini yaitu "Pasir Berbisik". Salah satu penyebab kepopuleran gunung ini ialah sunrise atau matahari terbit yang sangat indah bila dilihat dari gunung ini. Tidak hanya itu gunung ini juga memiliki kawah sangat indah yang tidak bisa terlewatkan.

5 Keindahan Alam Indonesia Paling Populer


3. Gunung Rinjani



Tidak cukup dengan keindahan gunung bromo, indonesia juga memiliki gunung yang tak kalah populer nya dengan gunung bromo yaitu gunung Rinjani yang berada di Pulau Lombok. Dengan ketinggian 3.726mdpl gunung ini bahkan disebut-sebut sebagai gunung tercantik di indonesia. Hal ini di dukung dengan fakta bahwa gunung ini merupakan gunung berapi tertinggi kedua di indonesia serta memiliki pemandangan hutan tropis yang akan terlihat ketika anda mendaki gunung ini. Setelah ditemani dengan pemandangan hutan tropis ketika mendaki maka ketika sudah berada dipuncak anda dapat melihat kesuluruhan pemandangan Pulau lombok, Bali dan sumba.

2. Pulau Komodo



Pulau komodo merupakan lokasi yang tepat bila anda ingin menikmati habitat asli dari hewan khas indonesia yaitu KOMODO. Disini anda dapat melihat komodo secara langsung, karena hal itu juga pulau komodo menjadi situs warisan dunia versi UNESCO dan membuat pulau ini menjadi keindahan alam yang terkenal. Untuk keindahan alam disini pun tidak kalah dengan lokasi yang sebelumnya saya berikan.  Dengan adanya keindahan alam yang sangat natural dan memiliki hewan khas indonesia maka tidak diragukan lagi bahwa pulai komodo ini tepat sebagai urutan nomer 2 dari 5 keindahan alam indonesia paling populer. Untuk anda yang ingin membaca informasi lebih dari komodo anda bisa baca disini Komodo Aset Penting Indonesia

1. Kepulauan Raja Ampat.

5 Keindahan Alam Indonesia Paling Populer

Akhirnya kita sampai juga di urutan nomer 1. ya kepulauan raja ampat yang terletak di papua ini sangatlah cocok untuk posisi kali ini. Karena kepulauan ini merupakan surga kekayaan bawah laut terlengkap yang ada di bumi.Nama Raja ampat sendiri diberikan bagi keempat pulai indah yang berasal dari mitos lokasl yaitu Waiego,Salawati,Batanta dan Misool. Saking indahnya banyak wisatawan dari berbagai penjuru dunia yang sangat ingin menikmati pulau yang memiliki 540 jenis karang, 1.511 spesies ikan  serta 700 jenis moluska ini. Bahkan dari Conservation International sendiri menyatakan bahwa 75% spesies laut dunia bisa anda temui di pulai ini. Bagaimana ? Masih berfikiran untuk wisata keluar negeri ?.

Seperti itu ulasan mengenai 5 Keindahan alam indonesia paling populer yang bisa saya berikan untuk anda. Semoga dengan artikel ini dapat memberikan referensi maupun pengetahuan lebih bagi anda. Sudah banyak bukti bahwa indonesia merupakan negara terindah di dunia. Maka untuk tetap menjaga julukan itu mari kita cegah perusakan lingkungan dan tetap menjaga kelestarian lingkungan kita.

  • Share:

You Might Also Like

7 komentar

  1. BULAN KEMENANGAN TELAH HADIR !!
    LOGIN DAN MAIN KAN SEKARANG JUGA !!
    JANGAN SAMPAI KETINGALAN KEMENANGAN BESAR!
    BUKTIKAN DISINI ANDA PEMAIN KARTU TERHEBAT !!??
    RAIH RUPIAH POKER PELANGI RATUSAN JUTA SAMPAI MILIYADER
    SITUS GAME KARTU ONLINE TERPERCAYA
    Hanya di Poker Pelangi
    Raih rupiah sebanyak2nya hanya di pelangiyes. com

    SITUS GAME KARTU ONLINE TERPERCAYA
    Hanya di Poker Pelangi
    Raih rupiah sebanyak2nya hanya di pelangiyes. com
    KELEBIHAN Pelangiyes .com Yang Di GEMARI MEMBER
    - Dengan Minimal Depo & Wd 20rb
    - Proses Super Cepat
    - 8 Super Games Dalam 1 User ID
    - Permainan Play FAIR 100% Non ROBOT\M/
    - CS ONLINE 24 JAM
    (Siap Membantu Anda Baik Dalam KENDALA,PROSES Sampai Memberikan Solusi Untuk KEMENANGAN.
    - Kemenangan TERBESAR Beserta JACKPOT RATUSAN JUTA
    -Bonus Bonus SPECIAL
    BONUS ROLLINGAN YANG AKAN DIBAGIKAN 5 HARI SEKALI DAN Di DAPAT JIKA AKTIF BERMAIN
    BONUS REFFERAL YANG DIBAGIKAN SETIAP 10 HARI SEKALI DENGAN SYARAT YANG CUKUP MUDAH !
    -Bisa Bermain di Via
    ANDROID/IPAD/IPHONE
    -Tersedia 7 Bank lokal
    BCA/MANDIRI/DANAMON/MANDIRI/BRI/PANIN/PERMATA/BANK DAERAH!

    INGAT MEMBER SEKALIN
    Login Site Terbaru Kami Hanya Di :

    pelangimerah. com
    pelangiyes. com
    bospelangi. com
    tanpa www ataupun spasi bosku

    BalasHapus
  2. kepulauan raja empat memang tak ada duanya, konon kabarnya pulau raja empat ini bagian dari surga, bener g si .....

    salam kenal

    Nggak Pernah Habis Kinclongnya Indonesia

    BalasHapus
  3. Memang alam yang sangat indah... Berbagi artikel tentang Sungai Li , Guilin, yang indah di http://stenote-berkata.blogspot.com/2017/12/perjalanan-sepanjang-sungai-li.htm
    Lihat juga video di youtube https://youtu.be/Dk3oSC17xdo

    BalasHapus
  4. keren gan informasinya, sangat membantu

    rental mobil

    BalasHapus
  5. Anda Bosan Menjadi Pemain Dan Ingin Menjadi Bandar??? Temukan Solusinya Hanya Di PesonaQQ.com

    Penawaran Special Dari PesonaQQ Untuk Anda Yang Bergabung Hari Ini Juga :

    =>> Bonus Turnover 0.3% - 0.5% (Perminggu)
    =>> Bonus Referensi 20% (Seumur Hidup)

    Keuntungan Anda Yang Bergabung Bersama Kami Di PesonaQQ :

    *Data Anda Aman Bersama Kami
    *Pelayanan Customer Service Yang Ramah 24/7
    *Tersedia 7 Permainan Dalam 1 Web Yang Sesuai Dengan Skill Anda (Poker, Domino QQ, Capsa Susun, Adu Q, Bandar Q & Bandar Poker)
    *Bonus TURNOVER Yang Melimpah & Bonus REFERENSI Yang Berlaku Seumur Hidup
    *Hanya Dengan 1 Akun Anda Sudah Bisa Bermain Semua Game Di PesonaQQ.com

    Kalau Bukan Sekarang Kapan Lagi???

    BalasHapus
  6. Pengen ngetrip ke Raja Ampat

    BalasHapus
  7. "Selamat siang Bos 😃
    Mohon maaf mengganggu bos ,

    apa kabar nih bos kami dari Agen365
    buruan gabung bersama kami,aman dan terpercaya
    ayuk... daftar, main dan menangkan
    Silahkan di add contact kami ya bos :)

    Line : agen365
    WA : +85587781483
    Wechat : agen365


    terimakasih bos ditunggu loh bos kedatangannya di web kami kembali bos :)"

    BalasHapus